PEMBANGUNAN JALAN BINANGUN KENDALREJO
PEMBANGUNAN JALAN BINANGUN KENDALREJO

By ADMIN 30 Mar 2021, 06:22:39 WIB Kegiatan
PEMBANGUNAN JALAN BINANGUN KENDALREJO

Keterangan Gambar : Pengecoran jalan Binangun Kendalrejo


Tahun anggaran 2021 telah berjalan masyarakat desa melaksanakan pembangunan anggaran tahun 2021, salah satunya desa Binangun. Jalan penghubung antar kecamatan dari desa Binangun Kecamatan Butuh sampai dengan Kendalrejo Kecamatan Pituruh sepanjang 660 m dilaksanakan pembangunan rabat beton.

Pelaksanaan pembangunan dengan melibatkan pekerja dari masyarakat desa Binangun. Pelaksanaan pembangunan bersumber dari dana dari pemerintah yaitu Dana Desa. Untuk masyarakat yang akan ke desa Kendalrejo untuk sementara waktu tidak bisa lewat jalan tersebut karena ditutup sampai dengan selesainya pembangunan.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment