VAKSINASI COVID 19 UNTUK PENYANDANG DISABILITAS DAN ODGJ
Vaksinasi Covid 19 untuk Penyandang disabilitas dan ODGJ

By ADMIN 27 Agu 2021, 10:25:35 WIB Kegiatan
VAKSINASI COVID 19 UNTUK PENYANDANG DISABILITAS DAN ODGJ

Keterangan Gambar : Vaksinasi Covid 19 di Puskesmas Butuh


Butuh, 25 Agustus 2021 Vaksinasi Covid 19 di Puskesmas Butuh untuk Penyandang Disabilitas dan ODGJ ( Orang Dengan Gangguan Jiwa ). Hadir Satgas Covid 19 dari Koramil Butuh, Polsek butuh, Kasi Trantibum. Adapun yang divaksin berasal dari desa – desa di seluruh wilayah Butuh yang menyandang Disabilitas dan ODGJ. Mereka diantar oleh pihak keluarga ataupun ada juga yang diantar oleh pihak desa. Vaksin ini bertujuan untuk memberikan kekebalan kelompok atau herd community, walaupun ODGJ maupun penyandang Disabilitas tetap mendapatkan vaksin karena mereka berinteraksi dengan orang lain. Kegiatan vaksinasi hari ini berjalan lancar tanpa halangan yang berarti.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

Write a comment

Ada 1 Komentar untuk Berita Ini

View all comments

Write a comment